TRAINING CONTRACTOR SAFETY MANAGEMENT SYSTEM CSMS
TRAINING CONTRACTOR SAFETY MANAGEMENT SYSTEM CSMS
TRAINING SISTEM MANAJEMEN KONTRAKTOR
TRAINING PENILAIAN KINERJA KONTRAKTOR
Deskripsi
Contractor Safety Management System digunakan sebagai bahan pertimbangan awal oleh perusahaan main contractor untuk menilai kinerja Kontraktor yang akan diterima. Sistem manajemen ini merupakan suatu Sistem Manajemen Kesehatan dan Keselamatan Kerja yang diterapkan kepada banyak kontraktor, meliputi beberapa elemen K3 yang sesuai dengan standar yang diacu: ANSI, OHSAS, atau yang lain. Beberapa manfaat adanya penerapan Contractor Safety Management System ini antara lain: 1. Dapat lolos prakualifikasi dibeberapa perusahaan besar; 2. Dapat meningkatkan profit perusahaan, 3. Mengurangi angka kecelakaan dan penyakit akibat kerja, 4. Membangun citra positif perusahaan, dll. Training ini akan memberikan pemahaman yang mendalam mengenai prinsip-prinsip Contractor Safety Management System beserta implementasinya.
Tujuan
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan dapat:
Mengetahui program CSMS, elemen serta persyaratannya
Membantu kontraktor untuk mempersiapkan diri dan memenuhi persyaratan CSMS
Membantu membina kontraktor dalam meningkatkan Sistem Manjemen K3
Memonitor dan mendeteksi suatu proses pekerjaan, yang didalamnya terdapat informasi-informasi penting yang pada suatu saat akan dibutuhkan.
Materi
Tujuan Kebijakan HSE dan Strategi
Organisasi, Sumber Daya, Standar dan Dokumentasi
Penangan Bahaya dan Dampak
Perencanaan dan Prosedur
Pemantauan Implementasi dan Kinerja
Audit dan Kajian Ulang
Prosedur Tanggap darurat (Emergency Response Procedure)
Manajemen HSE
Study Kasus dan Diskusi
Peserta
Personil yang dapat mengikuti pelatihan yaitu: Staff, Supervisor, Manager hingga level di atasnya dari HSE, dan individu yang ingin menambah pengetahuan mengenai HSE.
Jadwal Pelatihan Transindo Tahun 2023 :
- Batch 1 : 14 – 16 Februari 2023
- Batch 2 : 15 – 17 Mei 2023
- Batch 3 : 14 – 16 Agustus 2023
- Batch 4 : 7 – 9 November 2023
Catatan : Jadwal tersebut dapat disesuaikan dengan kebutuhan calon peserta pelatihan.
Investasi dan Lokasi pelatihan:
- Yogyakarta, Hotel Neo Malioboro (7.500.000 IDR / participant)
- Jakarta, Hotel Amaris Tendean (7.500.000 IDR / participant)
- Bandung, Hotel Neo Dipatiukur (7.500.000 IDR / participant)
- Bali, Hotel Ibis Kuta(7.500.000 IDR / participant)
- Surabaya, Hotel Amaris, Ibis Style (7.500.000 IDR / participant)
- Lombok, Sentosa Resort (7.500.000 IDR / participant)
Catatan : Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
Fasilitas :
- FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara/Stasiun/Terminal)
- FREE Akomodasi Peserta ke tempat pelatihan .
- Module / Handout
- FREE Flashdisk
- Sertifikat
- FREE Bag or bagpackers (Tas Training)
- Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
- 2xCoffe Break & 1 Lunch, Dinner
- FREE Souvenir Exclusive
- Training room full AC and Multimedia